PARLEMENTARIA PEMERINTAH POLITIK SEJARAH SENI & BUDAYA SUMBAWA BARAT
Beranda / PULAU SUMBAWA / SUMBAWA BARAT / DPRD KSB Telah Sahkan Perda Tentang Pelestarian dan Pengelolaan Cagar Budaya di Sumbawa Barat

DPRD KSB Telah Sahkan Perda Tentang Pelestarian dan Pengelolaan Cagar Budaya di Sumbawa Barat

DPRD KSB Telah Sahkan Perda Tentang Pelestarian dan Pengelolaan Cagar Budaya di Sumbawa Barat - Makam Datu Seran - Seteluk

Taliwang, KOBARKSB.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) dilaporkan telah mengesahkan Peraturan Daerah (Perda) tentang pelestarian dan pengelolaan cagar budaya di Sumbawa Barat.

Perda ini merupakan salah satu dari 8 Perda yang telah disahkan DPRD KSB pada sidang paripurna yang berlangsung pada hari Selasa, (17/10).

“Perda baru yang kita sahkan terdiri dari 4 Raperda usulan eksekutif dan 4 Raperda inisiatif DPRD KSB. Dan Perda tentang pelestarian dan pengelolaan cagar budaya merupakan Raperda yang diusulkan eksekutif,” kata Abidin Nasar, Wakil Ketua DPRD KSB, Jum’at, (20/10).

Meningkatkan Kesadaran Orang Tua: Aksi Damai dalam Memilih Tontonan Bermutu untuk Anak

Menurut Abidin, terdapat beberapa rekomendasi atau catatan yang disampaikan Pansus terkait Raperda Pelestarian dan Pengelolaan Cagar Budaya.

“Rekomendasi Pansus untuk Perda ini adalah penyempurnaan dasar hukum dan pasal-pasal dalam batang tubuh Raperda dimaksud. Intinya, Kedelapan Perda yang kami sahkan telah sepaham antara kami dengan eksekutif, karena payung hukum dalam bentuk Perda ini memang sangat dibutuhkan masyarakat dan pemerintah saat ini,” demikian Wakil Ketua DPRD KSB. (*/kdon)

Pemilu Kepala Daerah: Menyambut Demokrasi yang Menyatukan dan Damai

About The Author

Trending di KOBARKSB.com

  • 92
    Relokasi Sekolah Muhammadiyah Tersendat, Bupati Sumbawa Barat Minta Pengurus Untuk RembukTaliwang, KOBARKSB.com - Rencana relokasi sekolah Muhammadiyah yang berlokasi di pertigaan simpang berang Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, berlarut-larut. Sehingga Bupati Sumbawa Barat, H W Musyafirin, meminta agar pengurus PD Muhammadiyah Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) menjadikan persoalan ini sebagai prioritas untuk dituntaskan. Sebab menurut Bupati, bahwa secara tata ruang lokasi Sekolah…
  • 91
    Sumbawa Barat Saingi Event MXGP Samota SumbawaPoto Tano, KOBARKSB.com - Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) melalui Diskoperindag KSB berupaya untuk memanfaatkan event MXGP di Sirkuit Samota, Sumbawa, Nusa Tenggara Barat (NTB), dengan membikin keramaian yang sama di wilayah pintu masuk Pulau Sumbawa, yakni, Desa Poto Tano. "MXGP Samota adalah berkah buat kita semua. Tidak hanya untuk…
  • 91
    DPRD KSB Sahkan 8 Raperda Menjadi Perda Setelah Dilakukan Uji PublikTaliwang, KOBARKSB.com - Sebanyak 8 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) disahkan menjadi Peraturan Daerah (Perda) oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sumbawa Barat (KSB). Kedelapan Perda tersebut disahkan pada sidang paripurna yang berlangsung di Aula Sidang gedung DPRD KSB, Selasa, (17/10). Sidang Paripurna ini dihadiri oleh Bupati Sumbawa Barat, H…
  • 91
    Kadis Parpora KSB Sesalkan Festival Taliwang Tak Masuk Kalender Event Nasional 2023Taliwang, KOBARKSB.com - Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Sumbawa Barat (KSB), menyampaikan, bahwa gelaran Festival Taliwang pada tahun ini sudah tidak lagi masuk dalam program event pariwisata nasional. “Tahun ini sudah tidak masuk agenda Kemenparekraf ya,” kata Burhanuddin, Kadis Parpora KSB, Jum’at, (1/9). Sebelumnya, jelasnya, tim kurator dari…
  • 91
    Menyala Bos Ku! Lautan Simpatisan Antar Amar-Nani ke KPU Sumbawa BaratTaliwang, KOBARKSB.com - Semangat membara terasa di Kecamatan Taliwang pada Kamis, (29/8), saat lautan manusia tumpah ruah mengantar pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati, Amar-Nani, mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumbawa Barat. Ribuan simpatisan yang diperkirakan mencapai 20 ribu orang ini berasal dari seluruh penjuru Kabupaten Sumbawa Barat,…
  • 90
    Pemda KSB Yakin Target PAD Tahun 2023 100% TercapaiTaliwang, KOBARKSB.com - Pemerintah Daerah Kabupaten Sumbawa Barat (Pemda KSB), Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), optimis target Pendapatan Asli Daerah (PAD) tahun 2023 akan terealisasi 100 persen. Diketahui, target PAD KSB berkisar Rp 108 miliar lebih. “Kita optimis target ini terealisasi 100 persen sampai 31 Desember 2023. Sekarang saja, kita…

Komentar

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

× Advertisement
× Advertisement